wakaf alquran

Wakaf Alquran Adalah Boleh Dilakukan, Apa Saja Keutamaannya?

Wakaf Alquran adalah hal yang boleh dilakukan oleh umat Islam. Pasalnya, Alquran merupakan kitab suci umat Islam yang bersifat jariyah, dan dapat bermanfaat bagi penerimanya. Pasalnya ketika Alquran dibaca, pahalanya tidak hanya didapatkan bagi pembacanya saja tetapi juga yang mewakafkan. Jika ingin tahu lebih dalam mengenai wakaf Alquran, berikut ini adalah ulasannya: Apa Itu Wakaf […]

3000 Mushaf Alquran Siap Didistribusikan

Menjadi bagian dari orang baik yang wakaf 3000 mushaf Alquran adalah salah satu wujud sedekah jariyah. Wakaf adalah suatu amalan kebaikan dengan nilai pahala yang tidak akan terputus meskipun kita sebagai pemberi amal telah meninggal dunia. Diriwayatkan dalam sebuah hadis yang berbunyi: إِنَّ مِمَّا يَلْحَقُ الْمُؤْمِنَ مِنْ عَمَلِهِ وَحَسَنَاتِهِ بَعْدَ مَوْتِهِ عِلْمًا عَلَّمَهُ وَنَشَرَهُ وَوَلَدًا […]

Distribusi Alquran ke TPQ Nurul Huda

Laporan Distribusi Quran Kedua Rumah Tahfidz Alfatihah kembali melakukan pendistribusian wakaf Alquran untuk kedua kalinya ke lembaga-lembaga pendidikan Islam. Pendistribusian wakaf mushaf Alquran ini rutin dilakukan, kali ini tepat di hari Sabtu, 2 Oktober 2021 wakaf Alquran kembali berhasil didistribusikan langsung oleh tim Rumah Tahfidz Alfatihah. Lokasi pendistribusian wakaf mushaf Alquran tersebut masih sama seperti […]

Chat WhatsApp
Hubungi Kami