Sholat Sunnah Setelah Witir, Apakah Diperbolehkan? Ini Jawabannya!

Alfatihah.com – Sholat Witir adalah sholat sunnah yang dianjurkan sebagai penutup dari rangkaian sholat malam. Namun, muncul pertanyaan terkait apakah diperbolehkan melaksanakan sholat sunnah setelah Witir? Artikel ini akan membahas terkait hal tersebut secara jelas. Anjuran Menjadikan Sholat Witir sebagai Penutup Malam Rasulullah SAW menganjurkan agar sholat Witir dijadikan sebagai akhir dari sholat malam. Hal […]