Sedekah

Ini Dia 5 Penyebab Sedekah Tidak Diterima Oleh Allah SWT

Alfatihah.com – Sedekah merupakan salah satu amalan mulia dalam islam dan sangat dianjurkan bagi para umat muslim. Allah SWT menjanjikan pahala yang berlimpah bagi para umat muslim yang ikhlas membagikan rezekinya melalui sedekah. Namun, terdapat beberapa kondisi yang menyebabkan sedekah tidak diterima oleh Allah SWT. Apa saja penyebab sedekah tidak diterima oleh Allah SWT? Berikut […]

Sedekah Nasi Baitullah : 400 Box Nasi Tersebar untuk Tamu Allah di Riyadh

Alfatihah.com – Yayasan Alfatihah memiliki satu program kebaikan yang rutin dilaksanakan yaitu Sedekah Nasi Baitullah. Program satu ini berhasil memberikan manfaat nyata kepada para tamu Allah di Baitullah.  Selama bulan Desember 2024, program ini sukses mendistribusikan 400 box nasi yang merupakan amanah dari para donatur yayasan Alfatihah kepada para jamaah dari berbagai negara yang sedang […]

Wajib Dihindari! 4 Jenis Sedekah yang Dilarang dalam Islam

Alfatihah.com – Sedekah merupakan salah satu amalan yang sangat dianjurkan dalam agama islam. Bersedekah memiliki banyak keutamaan, selain membantu sesama, sedekah juga mendatangkan pahala bagi orang yang bersedekah. Namun, tak semua sedekah bisa diterima oleh Allah SWT, terdapat beberapa jenis sedekah yang dilarang dalam islam dan jika dilakukan akan menimbulkan dosa. Apa saja jenis sedekah […]

Program Sedekah Nasi Baitullah : Yayasan Alfatihah Distribusikan 901 Box Nasi untuk Para Tamu Allah

Alfatihah.com – Yayasan Alfatihah terus menebar keberkahan melalui berbagai program, salah satunya adalah program Sedekah Nasi Baitullah. Program ini hadir untuk memberikan manfaat langsung kepada para tamu Allah di Tanah Suci, khususnya mereka yang tengah menunaikan ibadah di Masjidil Haram.  Program Sedekah Nasi Baitullah dilaksanakan setiap hari Jumat setelah waktu subuh di Riyadh, yang bertepatan […]

5 Keutamaan Sedekah dalam Islam: Ada Rahasia di Balik Amalan yang Penuh Berkah

Keutamaan Sedekah Alfatihah.com- Sedekah adalah salah satu amalan yang sangat dianjurkan dalam Islam. Bukan hanya soal berbagai materi, tapi juga mencakup segala bentuk kebaikan yang kita berikan kepada sesama. Baik dalam bentuk harta, tenaga, pikiran, atau bahkan sekedar senyuman. Sedekah memiliki manfaat yang luar biasa, baik bagi penerima maupun bagi pemberi. Lebih dari itu, sedekah […]

Ini Dia 6 Keajaiban Sedekah yang Bisa Menarik Rezeki!

Alfatihah.com – Sedekah merupakan amalan sunnah yang apabila dilakukan akan mendatangkan banyak keajaiban. Salah satu keajaiban sedekah adalah bisa menarik rezeki. Mengapa bisa dikatakan menarik rezeki? Simak artikel berikut untuk mengetahui beberapa keajaiban sedekah yang salah satunya adalah menarik rezeki. Keajaiban Sedekah yang Wajib Kamu Ketahui Menunaikan sedekah meskipun hukumnya sunnah, namun memiliki banyak kejaiban. […]

Bolehkah Wanita Bekerja? Ini Dia Jawaban Islam Tentangnya!

Alfatihah.com – Bolehkah wanita bekerja? Saat ini baik laki-laki maupun perempuan memiliki akses yang sama pada keterbukan informasi dan kesempataan lainnya, seperti bekerja. Tak heran, jika saat ini banyak perempuan yang bebas bekerja di berbagai sektor, bahkan sebagian dari mereka memimpin sebuah tempat lembaga atau membangun bisnis atas keringat mereka sendiri. Sejatinya Islam membebaskan seluruh […]

Ini Dia Jenis Sedekah yang Paling Utama Kamu Tunaikan

Sedekah adalah salah satu amalan yang sangat terkenal dalam Islam. Sebagai salah satu amal salih yang sangat dicintai Allah sedekah memiliki beberapa jenis. Rasul pun memerintah untuk melaksanakan sedekah-sedekah tertentu. Lalu, apa saja sedekah yang sangat Rasul anjurkan dan apa saja jenis sedekah yang paling utama untuk ditunaikan? Menyantuni anak yatim Jenis sedekah yang paling […]

Waktu Terbaik Untuk Bersedekah

Alfatihah.com – Salah satu amalan ringan yang bernilai besar dan berlipat ganda di sisi Allah adalah sedekah. Sebagaimana hal baik harus disegerakan, begitu juga dengan bersedekah. Sedekah memiliki waktu-waktu tertentu (terbaik) untuk diamalkan. Beberapa waktu terbaik untuk bersedekah adalah : 1. Ketika dalam Keadaan Sempit Berada dalam masa krisis, mengalami bencana dan kebutuhan hidup yang […]

Chat WhatsApp
Hubungi Kami