Bolehkah Makan Sahur Saat Adzan Subuh? Ini Penjelasannya!

Alfatihah.com – Sahur adalah bagian penting dalam ibadah puasa yang tidak hanya memberikan energi, tetapi juga merupakan sunnah yang dianjurkan. Namun, masih banyak orang yang bingung mengenai batas waktu sahur. Pernahkah kamu berada dalam situasi di mana makanan masih di tangan, tetapi adzan Subuh sudah berkumandang? Apakah masih boleh melanjutkan makan sahur saat adzan Subuh, […]