Jangan Asal Sebut Bidah! Ini Pengertian dan Contohnya dalam Islam

Alfatihah.com – Istilah bidah sering muncul dalam pembicaraan seputar agama. Banyak orang menganggap semua hal baru itu bidah dan otomatis sesat. Padahal, islam sendiri memberikan panduan yang jelas tentang hal ini. Yuk, kita bahas apa itu bidah, bagaimana hukumnya, serta contohnya, agar kita tidak salah paham. Apa Itu Bidah? Secara bahasa, bidah berasal dari kata […]