Hilah

Mengenal Hilah Agar Tidak Merusak Syariat

Alfatihah.com – Dalam agama islam, syariah ada untuk mengatur kehidupan umat manusia. Ketika seorang umat berusaha menjaga syariah, terdapat satu tantangan yang harus dihadapi yaitu hilah. Apa sebenarnya makna dari hilah itu sendiri? Simak baik-baik artikel berikut. Makna Hilah  Hilah memiliki arti yaitu tipu muslihat yang berasal dari al-ihtiyal. Dalam konteks syariat, diartikan sebagai suatu […]

Apa itu Hilah? Seberapa Merusakkah untuk Syariat?

Syariat diturunkan kepada Nabi Muhammad SAW. sebagai tuntunan hidup yang adil dan harmonis. Hal ini sebagaimana yang tertuang di dalam Al-Qur’an, yaitu rahmat bagi seluruh alam (Al-Anbiya: 107), menjadi obat dan petunjuk bagi orang yang beriman (Yunus: 57), dan tidak membawa kesulitan (Al-Maidah: 6). Namun, dalam upaya menegakkan syariat secara murni, ada sebuah ancaman yang […]

Chat WhatsApp
WhatsApp