Didorong semangat berbagi dan turut serta menumpas bahaya kelaparan serta kekurangan bahan pangan, Rumah Tahfidz Alfatihah (RTA) menginisiasi program pangan bernama Beras Anak Yatim. Beras Anak Yatim ini merupakan program tebar manfaat untuk para anak-anak yatim yang ada di Indonesia.
Program Beras Anak Yatim dipilih karena beras merupakan salah satu bahan makanan pokok yang umumnya dikonsumsi masyarakat Indonesia. Program ini kemudian diluncurkan untuk memberikan secercah sinar ditengah kesulitan hidup yang banyak dihadapi masyarakat khususnya para anak yatim yang sudah kehilangan salah satu penopang kehidupannya.
Dengan memilih paket ini, para donatur dapat berkontribusi dalam program beras anak yatim dengan mendonasikan uang sebanyak Rp.10.000 untuk membeli 1 kg beras berkualitas.
Dengan memilih paket ini, para donatur dapat berkontribusi dalam program beras anak yatim dengan mendonasikan uang sebanyak Rp.100.000 untuk membeli 10 kg beras berkualitas.
Sebagai kegiatan sosial, Beras Anak Yatim membantu penghimpunan dana dengan cara memberikan pilihan sosial yang dilengkapi beragam metode pembayaran yang memudahkan donatur untuk membantu kesejahteraan umat.
Yuk bergotong-royong, bantu penuhi kebutuhan Beras untuk Anak Yatim dengan klik form permintaan berikut ini :
Info selengkapnya bisa konfirmasi nomor Whatsapp di bawah ini :