Apa Hukum Suami Lebih Mementingkan Orang Lain dan Sikap Yang Harus Dilakukan Istri

ALFATIHAH.COM – Apa hukum suami lebih mementingkan orang lain daripada istrinya? Hal ini masih menjadi perbincangan panas di kalangan masyarakat. Bahkan para ulama memiliki pendapat sendiri yang berbeda-beda. Namun hal itu tidak lepas dari tanggung jawab seorang suami.

Sebagai seorang anak, suami tentunya memiliki kewajiban untuk berbakti kepada orangtuanya. Namun perlu digaris bawahi juga jika suami memiliki tanggungan yang harus diutamakan. Sebab istri dan anaknya menjadi tanggungan utama yang perlu dibahagiakan oleh suami.

Pandangan Hukum Suami Lebih Mementingkan Orang Lain

Ingatlah, istri meninggalkan keluarganya untuk berbakti kepada suami. Jadi selain suami berbakti kepada orangtua, istri harus diperhatikan dengan baik.

Jangan menimbulkan rasa kecewa istri karena suami lebih mementingkan yang lain. Sesuai dengan pandangan hukum suami lebih mementingkan orang lain berikut:

  • Dalam keterangan HR Bukhari dan Muslim, hukum suami lebih mementingkan ibunya diperbolehkan. Hal ini senantiasa dengan perintah bakti yang harus dilakukan seorang anak kepada ibunya. Bahkan hal tersebut ditekankan sebanyak tiga kali.
  • Dalam HR Ahmad, No. 7001 dikatakan boleh orang tua memakai harta anaknya. Ulama sepakat mewajibkan kedua orangtua dinafkahi anaknya dengan dua syarat. Orangtuanya miskin, dan anak mempunyai kelebihan nafkah setelah menafkahi keluarganya.
  • Sedekah diutamakan kepada diri sendiri. Jika ada sisa, sedekahkan kepada keluarga. Jika masih ada, sedekahkan kepada kerabat. Ini juga bisa menjadi acuan untuk mendahulukan menafkahi istri dan anak sebelum memberikan bantuan nafkah untuk yang lain.
  • Orangtua bisa memakai harta anaknya namun dengan syarat dan batasan. Disebutkan bahwa syaratnya adalah saat orangtua butuh, sedangkan batasannya tidak sampai merugikan dan membahayakan kepentingan anak.
  • Meski harta anak bisa dipakai oleh orangtua bukan berarti hartanya menjadi milik orangtua. Poin ini bisa suami garis bawahi agar tidak ragu memperbolehkan harta dipakai orangtua.
  • Dari sumber lain dikatakan harta anak tidak boleh diambil untuk diberikan pada anak yang lain. Anak laki-laki yang sudah dewasa sebaiknya diperintahkan untuk mandiri. Ini bisa melatih agar nantinya bisa menafkahi keluarga dengan baik.
  • Dari HR Muslim No. 996 dikatakan berdosa bila seseorang meninggalkan kewajiban memberi nafkah pada orang di bawah tanggungannya. Ini merupakan ancaman serius terhadap suami yang melalaikan tanggung jawab menafkahi keluarganya.

Sikap Istri yang Harus Diambil 

Menyadarkan orang akan kesalahannya bukan dihadapi dengan teguran keras. Bukannya mendapatkan kedamaian, biasanya malah berimbas pertengkaran dan saling menyalahkan. Gunakan beberapa sikap berikut:

1. Pahami Kewajiban Suami yang Juga Merupakan Seorang Anak

Istri yang baik pastinya menginginkan suami melakukan kewajibannya dengan baik. Ingat, sebelum menjadi suami, tadinya masih seorang anak. Dan identitas sebagai seorang anak akan selalu dibawa hingga akhir hayatnya. Terlebih, identitas laki-laki yang disandang.

Sebagai istri yang berkewajiban menaati suami melebihi ketaatannya terhadap orangtua, pahami hal tersebut. Dukung suami dengan baik. Jadikan ini jalan untuk menjadi menantu yang berbakti kepada mertua.

2. Berkomunikasi dengan Suami

Seperti yang sudah diketahui, komunikasi merupakan faktor penting dalam segala hubungan. Faktor ini juga merupakan hal yang paling penting dalam hubungan rumah tangga. Fondasi paling dasar yang melatarbelakangi hubungan.

Istri secara terbuka mengatakan perasaannya dengan lembut, tanpa menghakimi. Berusahalah untuk tidak menyakiti dan terkesan menyalahkan suami. Tutur kata yang lembut bisa melelehkan keras kepala seseorang.

3. Jauhkan Diri dari Konflik dengan Saudaranya

Keluarga dan saudara suami tidak akan lepas menjadi bagian dari hidupnya. Sekalipun sudah menikah, itu tidak akan berubah. Suami akan tetap membutuhkannya. Istri harus bisa memahaminya dan bersabar dengan hal tersebut.

Jauhkan diri dari hal yang dapat menstimulasi istri berkonflik dan meledakkan emosi. Miliki keinginan untuk berbaur dan menjadi bagian dari keluarganya. Anggap keluarga dan saudaranya juga keluarga dan saudara istri.

4. Usahakan Tinggal Berpisah dengan Keluarga Lain

Hindari tinggal satu atap bersama keluarga istri maupun keluarga suami. Hal ini bukan hanya dikarenakan gengsi semata, namun juga merupakan saran yang sangat dianjurkan. Tujuannya adalah menjadikan keluarga lebih mandiri.

Baca Juga: Istri Wajib Tahu! Inilah Hukum Membentak Suami Dalam Perspektif Agama Islam

Baca Juga: Cara Menghadapi Suami Selingkuh Menurut Agama Islam dan Pendapat Ulama

Tujuan lainnya yang paling utama adalah untuk menghindari adanya pergeseran masalah dengan yang lain. Hal sepele kadang menjadi masalah besar jika menyangkut orang lain.

5. Berikan Suami Perhatian Lebih

Bisa saja ada alasan tertentu kenapa suami lebih menomor satukan saudara dibandingkan istrinya. Mungkin karena perhatian saudaranya lebih besar dari pada perhatian istri.

Cobalah memberikan suami perhatian lebih. Perhatian-perhatian kecil dapat membuat suami merasa sangat dimanjakan. Setelahnya, suami akan sadar bahwa ada istri yang harus diprioritaskan selain keluarganya.

6. Berikan Waktu Bersama Keluarganya untuk Suami

Jangan terlalu banyak menuntut kepada suami. Tidak semua hal yang dimiliki punya istri. Waktu yang dipunya suami juga banyak terbagi, tidak sebatas semua dicurahkan untuk istri semata.

Suami memerlukan waktu yang harus diluangkan untuk menenangkan pikiran, bekerja, teman-teman, hingga keluarganya. Istri harus memberikan dan pahami betul bahwa hal tersebut harus dilakukan.

7. Jangan Merasa Tersaingi

Ingatlah jika suami boleh lebih mementingkan ibu daripada istrinya. Jangan menganggap mertua sebagai saingan istri. Lagi pula perhatian suami bukanlah perlombaan yang harus dimenangkan.

Tempatkan diri dengan keluarganya dengan cara yang tepat. Keharmonisan rumah tangga akan terjaga saat istri bisa melakukannya dengan baik. Anggap ibu suami juga sebagai ibu istri.

8. Jangan Membenci

Memperlihatkan jika istri tidak menyukai mertua tentu saja bukan hal yang baik. Hal tersebut akan semakin memperunyam masalah. Bukan hal yang tidak mungkin mertua serta ipar akan balik membenci istri.

Memupuk rasa benci hanya akan memperpanjang masalah serta membuat hati tidak tenang. Hilangkan kebencian istri kepada keluarga suami. Hormati suami dan ingat selalu keluarganya adalah bagian dari diri suami yang harus istri terima dengan lapang dada.

Itulah hukum suami lebih mementingkan orang lain dan sikap istri yang harus dilakukan. Jangan sampai istri kecewa saat suami lebih mementingkan keluarganya. Suami harus bersikap adil dan netral saat menghadapi istri yang merasa kurang diutamakan.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Kamu harus baca
Chat WhatsApp
WhatsApp
https://hancau.net/sm/depo-25-bonus-25/ https://hancau.net/sm/depo-50-bonus-50/ https://hancau.net/sm/judi-bola/ https://hancau.net/sm/mpo-slot/ https://hancau.net/sm/parlay/ https://hancau.net/sm/robopragma/ https://hancau.net/sm/rtp-slot/ https://hancau.net/sm/sbobet/ https://hancau.net/sm/slot-depo-5k/ https://hancau.net/sm/slot-depo-10k/ https://hancau.net/sm/slot-gacor/ https://hancau.net/sm/slot-garansi-kekalahan/ https://hancau.net/sm/slot-qris/ https://hancau.net/sm/slot-thailand/ https://hancau.net/sm/slot77/ https://hancau.net/sm/slot777/ https://alfatihah.com/httdocs/33kbet/ https://alfatihah.com/httdocs/65kbet/ https://alfatihah.com/httdocs/keris123/ https://alfatihah.com/httdocs/bonus-new-member-100/ https://alfatihah.com/httdocs/depo-25-bonus-25/ https://alfatihah.com/httdocs/depo-50-bonus-50/ https://alfatihah.com/httdocs/depo25/ https://alfatihah.com/httdocs/depo25+25/ https://alfatihah.com/httdocs/depo50/ https://alfatihah.com/httdocs/depo50+50/ https://alfatihah.com/httdocs/freebet-tanpa-syarat/ https://alfatihah.com/httdocs/judi-bola/ https://alfatihah.com/httdocs/mpo-slot/ https://alfatihah.com/httdocs/parlay/ https://alfatihah.com/httdocs/robopragma/ https://alfatihah.com/httdocs/robopragma-slot/ https://alfatihah.com/httdocs/rtp-slot/ https://alfatihah.com/httdocs/sbobet/ https://alfatihah.com/httdocs/sbobet-777-login/ https://alfatihah.com/httdocs/sbobet-asia/ https://alfatihah.com/httdocs/server-gacor/ https://alfatihah.com/httdocs/server-resmi/ https://alfatihah.com/httdocs/situs-slot-x500/ https://alfatihah.com/httdocs/slot-dana/ https://alfatihah.com/httdocs/slot-gacor/ https://alfatihah.com/httdocs/slot-garansi-kekalahan/ https://alfatihah.com/httdocs/slot-qris/ https://alfatihah.com/httdocs/slot-thailand/ https://alfatihah.com/httdocs/slot-x500/ https://alfatihah.com/httdocs/slot77/ https://alfatihah.com/httdocs/slot777/ https://alfatihah.com/httdocs/slot88/ https://alfatihah.com/httdocs/strategi-taruhan/ https://alfatihah.com/httdocs/taruhan-olahraga/ https://alfatihah.com/httdocs/togel-hongkong/ https://alfatihah.com/httdocs/togel-sdyney/ https://alfatihah.com/httdocs/togel-singapore-45/ https://alfatihah.com/httdocs/turbo-x500/ https://alfatihah.com/httdocs/x500id/ https://alfatihah.com/httdocs/x500id-login/ https://kamarset.net/ https://man1garut.sch.id/ppdb/depo-25-bonus-25/ https://man1garut.sch.id/ppdb/depo-50-bonus-50/ https://man1garut.sch.id/ppdb/judi-bola/ https://man1garut.sch.id/ppdb/mpo-slot/ https://man1garut.sch.id/ppdb/parlay/ https://man1garut.sch.id/ppdb/robopragma/ https://man1garut.sch.id/ppdb/rtp-slot/ https://man1garut.sch.id/ppdb/sbobet/ https://man1garut.sch.id/ppdb/slot-depo-5k/ https://man1garut.sch.id/ppdb/slot-depo-10k/ https://man1garut.sch.id/ppdb/sgc/ https://man1garut.sch.id/ppdb/slot-garansi-kekalahan/ https://man1garut.sch.id/ppdb/slot-qris/ https://man1garut.sch.id/ppdb/slot-thailand/ https://man1garut.sch.id/ppdb/slot77/ https://man1garut.sch.id/ppdb/slot777/