Kelas Tahsin Online

Kelas Tahsin Online Alfatihah adalah program bimbingan belajar untuk kamu dalam membaca Al-Qur’an sesuai kaidah yang benar. Dengan metode pembelajaran yang mudah dipahami dan waktu yang fleksibel, program ini merupakan solusi yang tepat bagi Bapak/Ibu agar dapat memperbaiki dan meningkatkan bacaan Al-Qur’an. 

kelastahsin 1

Kelas Tahsin Online Alfatihah adalah program bimbingan belajar untuk kamu dalam membaca Al-Qur’an sesuai kaidah yang benar. Dengan metode pembelajaran yang mudah dipahami dan waktu yang fleksibel, program ini merupakan solusi yang tepat bagi Bapak/Ibu agar dapat memperbaiki dan meningkatkan bacaan Al-Qur’an. Membaca Al-Qur'an adalah sebuah ibadah, dan mengerjakan ibadah harus mengetahui ilmunya. Ilmu membaca Al-Qur'an salah satunya adalah ilmu Tahsin, yakni ilmu membaca Al-Qur'an dengan kaidah yang benar sesuai tuntunan Rasulullah shallallahu 'alaihi wasallam.

  • Mengisi Formulir
  • Konfirmasi via WA
  • Bergabung di grup WA
  • Pembelajaran tahsin online
  • Ujian
  • Mendapat e-sertifikat
Saiful Ihsan
Saiful Ihsan Peserta Tahsin online

Bermanfaat sekali kelas tahsin online ini, di tengah kesibukan bekerja masih tetap bisa mengaji tahsin Qur'an di Kelas Tahsin Online Alfatihah

Mila Indah Pratiwi
Mila Indah Pratiwi Peserta Tahsin Online

Penjelasannya jelas dan mudah dipahami, saya jadi tahu ilmu tentang membaca Qur'an yang benar

Siti Memunah
Siti Memunah Peserta Kelas Tahsin Online

Di awal hijrah gini mau mempelajari ilmu membaca Qur'an yang benar, agar nanti Al-Qur'an bisa membimbingku dengan mempelajari ilmu syara' yang lain seperti fiqh dan tasawuf juga tentunya

Mukhlis
Mukhlis Peserta Tahsin Online

Jangan ragu ikut kelas tahsin online di alfatihah, InsyaAllah bermanfaat

Siapa yang akan mengisi Kelas Tahsin Online Alfatihah? Icon

Ustadz Alhanidu Gusila dan Ustadzah Nabila Susanti Nada

Kapan Pembelajaran akan dimulai? Icon

5 Agustus 2024

Apa persyaratan mengikuti Kelas Tahsin Online Alfatihah? Icon
  • Muslim / Muslimah usia min. 20 tahun
  • Mengisi Formulir Pendaftaran
  • Berkomitmen Belajar Tahsin
Kapan Jadwal Pembelajaran? Icon

Kelas Ikhwan

  • Hari : Selasa dan Kamis
  • Waktu : 19.30 WIB - 20.30 WIB

Kelas Akhwat

  • Hari : Senin dan Rabu
  • Waktu : 19.30 WIB - 20.30 WIB

Berikut beberapa alasan mengapa kamu wajib belajar tahsin:

  • Agar tidak merubah arti sebuah ayat
  • Agar bacaan menjadi penyejuk hati bagi si pembaca dan orang lain yang mendengarkan
  • Melantunkan Al-Qur'an dengan tajwid yang benar hukum nya fardhu 'ain bagi yang akan membaca
  • Sebagai bentuk memuliakan Al-Qur'an
  • Menghindari kesalahan dalam membaca Al-Qur'an
Daftar Sekarang
Purchase Now
Chat WhatsApp
WhatsApp